Tulus Menanti
Ini lagu
menggambarkan cintaku
Lihatlah isi hatiku
Ku tulus mencintaimu
Dan ku ingin kau tahu
Segenap hatiku 'tuk mencintaimu
Saat ku lihat senyumanmu
Kau membuat ku semakin berharap
Ku ingin senyum mu
Ada tercipta untuk ku
Segenap waktuku 'tuk menantimu
Meskipun kau jauh disana
Ku 'kan s'lalu menunggumu
Bukalah hatimu sedikit untuk ku
Lihatlah ketulusanku..
Ku ingin kau menyadarinya
Semua pengorbananku
Ku disini berharap
Hanyalah dirimu
'Tuk bersama ku
'Tuk cintai ku
Kaulah yang ada di hatiku..
Kaulah yang s'lalu ku tunggu
Kaulah penantian ku
Lihatlah isi hatiku
Ku tulus mencintaimu
Dan ku ingin kau tahu
Segenap hatiku 'tuk mencintaimu
Saat ku lihat senyumanmu
Kau membuat ku semakin berharap
Ku ingin senyum mu
Ada tercipta untuk ku
Segenap waktuku 'tuk menantimu
Meskipun kau jauh disana
Ku 'kan s'lalu menunggumu
Bukalah hatimu sedikit untuk ku
Lihatlah ketulusanku..
Ku ingin kau menyadarinya
Semua pengorbananku
Ku disini berharap
Hanyalah dirimu
'Tuk bersama ku
'Tuk cintai ku
Kaulah yang ada di hatiku..
Kaulah yang s'lalu ku tunggu
Kaulah penantian ku
By
: Gillian Stefany
No comments:
Post a Comment